Thursday, December 10, 2015

Transfer data dari android ke IOS

Salam gadget mania

kali ini gw akan membahas cara transfer data seperti foto, kontak tlpon, sms dari android kamu ke ios atau iphone kmu.


kabar gembira sie menurut gw, karena selama ini yang kita kenal ios atau iphone susah banget untuk transfer datanya, harus melalui itunes dulu baru kita bisa trasfer data, nah disini ada perbaikan dari team IOS di ios terbarumya yaitu ios 9. langsung aja gw kasih tau caranya..

langkah2 yang harus di lakuin :
1. set up new iphone
2. sampai keluar tampilan layar restore fro icloud
3. lihat paling bawah ada tulisan MOVE FROM ANDROID klik
4. nanti akan keluar kode
5. masuk ke playstore di android kalian
6. download MOVE TO IOS
7. setelah di install masukan kode yang terdapat di iphone kamu tadi.
8. tunggu hingga proses transfer berlansung sekitar 10menit tergantung banyaknya data.


ok thx,

semoga bermanfaat yah.

0 comments:

Post a Comment